Rabu, 27 September 2023

7 Wisata ala Jepang di Indonesia yang Rekomended buat Sobat Depok, Gratis, loh!

- Minggu, 17 September 2023 | 12:10 WIB
Little Tokyo Jakarta, salah satu tempat wisata ala Jepang di Indonesia yang jadi destinasi wisata favorit.
Little Tokyo Jakarta, salah satu tempat wisata ala Jepang di Indonesia yang jadi destinasi wisata favorit.

RADARDEPOK.COM – Indonesia memiliki banyak destinasi keren yang bisa kamu kunjungi, salah satunya tempatwisata ala Jepang yang rekomen banget buat liburan kamu.

Tempat wisata ala Jepang di Indonesia ini menyajikan sejuta pesona layaknya negeri Sakura, mulai dari bangunan, kebun hingga destinasi kulinernya.

Buat kamu yang ingin liburan ke Jepang tapi belum punya budget yang cukup, 7 tempat wisata ala Jepang ini bisa jadi pilihannya.

Selain keren, 7 tempat wisata ala Jepang ini juga ada yang gratis, loh! Apa saja?

Baca Juga: UMKM Rangkapanjaya Baru Dilatih Olahan Produk Lokal

1. Danau Yeh Malet

Tempat wisata ala Jepang Indonesia pertama yang bisa jadi referensi kamu, adalah Danau Yeh Malet. Destinasi ini berada di Bali.

Danau ini mirip seperti hamparan taman bunga di Jepang. Danau Yeh Malet, Bali tercapat bunga eceng gondok ungu dan putih, yang juga ciri khas tanaman negeri Sakura.

Untuk menikmati suasana layaknya di Jepang, kamu bisa mengunjungi Danau Yeh Malet, tanpa dipungut biaya, alias gratis.

Baca Juga: UPN Veteran Jakarta Berikan Pendampingan Pembuatan Keripik Tempe di Ponpes Sirajussa'adah Limo Depok

Lokasi: Antiga Kelod, Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem, Bali.

2. Little Tokyo

Tempat wisata ala Jepang di Indonesia ini lokasinya dekat banget dengan Depok. Tidak sampai satu jam, loh untuk menuju destinasi wisata ini.

Little Tokyo, merupakan tempat wisata yang menyajikan suasana kota Jepang, Toko.

Halaman:

Editor: Diki Wahyudi

Tags

Artikel Terkait

Terkini

Mahasiswi UI di Depok jadi Korban Asusila Pelajar SMP

Rabu, 27 September 2023 | 11:00 WIB

Puskesmas Mampang Raih Akreditasi Paripurna

Rabu, 27 September 2023 | 10:00 WIB

Walikota Depok Gunting Kabel Udara Semrawut

Rabu, 27 September 2023 | 09:00 WIB

Waspada !!! Kegiatan Menabun Bisa Timbulkan Kebakaran

Rabu, 27 September 2023 | 08:20 WIB

Tok, Pembunuh Supir Taksi Online Divonis Seumur Hidup

Rabu, 27 September 2023 | 07:00 WIB

228 Mahasiswa Resmi Diterima Masuk UIII

Selasa, 26 September 2023 | 18:51 WIB

Anggota UMKM Kelurahan Baktijaya Dilatih Membatik

Selasa, 26 September 2023 | 14:05 WIB
X