Harga makanan mulai dari Rp20.000 dan minuman mulai dari 15.000.
Cafe ini terdiri dari outdoor dan indoor dengan pilihan banyak tempat duduk, jadi kamu bisa pilih mau duduk dimana tuh.
Nah, buat kamu yang mau nginep juga biasa, ada villa dengan fasilitas cukup lengkap dengan harga mulai dari 1 jutaan.
Lokasi Kopi Pagi Hari berada di Sukatani, Kecamatan Pacet, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat 43253.
Cafe ini buka dari Selasa sampai Minggu pukul 09.00 sampai 19.00 malam, untuk hari Senin cafe ini libur ya bestie.
Nah, buat kamu yang lagi nyari tempat nongkrong dan villa dengan udaranya segar dan suasanya syahdu, yuk ke cafe Kopi Pagi Hari Puncak.***